-
Wound Class Seri #11 : Penulisan Ilmiah Bagi Pemula
Bagi mahasiswa , perawat, atau profesional kesehatan lainnya, menulis laporan kasus (case report maupun case study) merupakan langkah awal yang baik untuk memulai perjalanan di dunia publikasi ilmiah. Meskipun tampak sederhana, case report dan case study yang baik membutuhkan ketelitian dan pemahaman yang mendalam. Untuk lebih detailnya akan dibahas dalam Wound Class Edisi #11 yang…
